Postingan

FUNGSI (B) boron pada tanaman

Gambar
 ok... masih daam info pupuk mikro yaitu boron... fungsinya antara lain Pertumbuhan dan perkembangan polen Pembentukan dinding sel Pengangkutan gula Perkembangan buah dan biji Perkembangan hormon Translokasi gula dan pati Transport air dan hara Metabolisme asam fenolik JIKA KEKURANGAN MAKA Pertumbuhan pucuk-pucuk tanaman berhenti dan kemudian mati, Daun muda berwarna hijau pucat, Jaringan pangkal daun rusak,  Kerusakan pada akar,  Gangguan pembentukan dinding sel serbuk sari.   DAN jika kelebuhan dapat merusak tanaman karena bersifat racun....  jadi gunakanlah pupuk secara bijak dan tepat sasaran sekian info ini... salam tani semangat dalam menjaga kedaulatan pangan indonesia

Fungsi unsur mikro besi (fe)

Gambar
kita bahas besi pada tanaman ya... bukan pada bangunan   Dimanfaatkan tanaman dalam bentuk ion Fe 3-  dan Fe 2- .  Secara fungsinya : sebagai assimilasi dan sebagai katalisator pembentukan klorofil. Aktivator enzim katalase, peroksidase, prinodic hidrogenase, dan sitokrom oksidase. Sebagai pembawa elektron pada proses fotosintetis dan respirasi. intinya sih gah jauh2 untuk FOTOSINTESIS Pengaruhya untuk tanaman : Meningkatkan bobot kering hasil panen. Meningkatkan hijau daun (bukan nama band ya), warna daun tampak lebih awet hijau. Meningkatkan daya simpan hasil panen. biar tahan lama gitu.... tanpa pengawet Gejala defisiensi : Mirip defisiensi Mg yaitu klorosis dengan urat daun tetap hijau, tapi lebih merata dan meluas hingga ke daun-daun tua. Biasanya dimulai dari pangkal daun dekat tangkai. Rendahnya produktivitas dan daya simpan hasil panen. Gejala defisiensi jarang ditemukan pada tanah cenderung masam kecuali adanya hambatan penyerapan karena pengaruh reaksi dengan un...

unsura hara MIKRO

Gambar
 ada info hari ini gaes,,,,,, apa itu. hari ini kita bahas soal unsur hara mikro.    Unsur hara mikro adalah  unsur hara yang dibutuhkan tanaman dalam jumlah sedikit, tetapi sangat penting .  Unsur hara mikro sebagian besar berupa mineral dan logam yang terdapat dalam tanah so.... unsur hara makro tidak akan bekerja tanpa adanya usur mikro ini..... jadi  Tanaman yang kekurangan unsur hara mikro akan mengalami gangguan pertumbuhan jenis unsur hara mikro meliputi Tembaga (Cu), Boron (B), Besi (Fe), Mangan (Mn), Seng (Zn), Molibdenum (Mo), Klor (Cl)  secara umum. unsur hara mikro berfungsi Membentuk jaringan tanaman Membantu proses pertumbuhan tanaman Membantu proses oksidasi dan reduksi tanaman Mengatur kadar asam tanaman Membantu proses pemasukan unsur hara Membantu proses sintesis protein Membantu pemanfaatan nitrogen di dalam tanaman ini fungsi secara umum ya.... secara spesifikasi nanti kita bahas satu per satu di lain waktu. sekian info kali ini. ...

PUPUK KALIUM

Gambar
 LANJUT INFO TENTANG ( K ) KALIUM Pupuk kalium adalah  pupuk tunggal yang mengandung unsur hara kalium (K) yang dibutuhkan tanaman untuk tumbuh dan berkembang .  Pupuk kalium penting karena kalium merupakan salah satu unsur hara makro primer yang dibutuhkan tanaman.   gambar hanya contoh fungsinya Membantu penyerapan air dan unsur hara dari tanah Mempercepat metabolisme unsur nitrogen Membantu pembentukan pati dan protein Meningkatkan daya tahan tanaman terhadap kekeringan dan penyakit Memperkuat organ-organ tanaman Meningkatkan kualitas hasil tanaman itulah sebabnya jika bunga dan buah rontok disarankan pakai kalium selain penggunaan kalium. ini jika faktor pupuk kalau faktor hama lalat buah beda lagi... di bahas lain waktu saja ya...... di toko pertanian wujud kalium ada   Beberapa jenis  antaranya:  Pupuk kalium sulfat (ZK), Pupuk kalium klorida (KCl), Pupuk kalium nitrat (KNO3).   sekian info pertanian kali ini.... salam petani... ingat g...

PUPUK PHOSPAT (P)

Gambar
 HALLO.... LANJUTIN INFO PERPUPUKAN.  SEKARANG KITA OMONGIN PHOSPAT YA.....apakah phospat itu..... phospat merupakan salah satu pupuk makro... dimana pupuk ini sangat berperan penting dalam pembentukan perakaran dan pembungaan serta pembuahan. jadi pupuk ini berfungsi Mempercepat pertumbuhan akar semai Mempercepat pertumbuhan tanaman muda menjadi dewasa Mempercepat pembungaan dan pemasakan buah dan biji Meningkatkan produksi biji-bijian Meningkatkan daya tahan tanaman terhadap penyakit Memperbaiki kualitas tanah jenis jenis pupuk ini ada beberapa.. berikut beserta fungsinya Pupuk Tinggi Phospat, cocok untuk buah-buahan dan umbi-umbian   Pupuk Phospat Murni, cocok untuk buah-buahan, bawang merah, dan umbi-umbian   Pupuk MKP (Mono Kalium Fosfat), cocok untuk buah-buahan dan sayuran   Pupuk Superfosfat, mudah larut dalam air   Pupuk FMP (Fused Magnesium Phosphate), baik digunakan pada tanah yang banyak mengandung besi dan aluminium   dan terus bagaimana j...

PUPUK NITROGEN (urea/za)

Gambar
 lanjut ke info selanjutnya.... saat ini kita bincang bincang masalah NITROGEN ya.... nitrogen adalah gas yang 80% di udara bebas... tetapi nitrogen murni tidak bisa diserap tanaman dalam bentuk murni kecuali jenis tanaman leguminosa. jadi harus dirubah dulu dalam bentuk nitrit dan nitrat fungsinya Nitrogen merupakan hara makro primer yang penting untuk pertumbuhan dan perkembangan tanaman.  Nitrogen berperan dalam pembentukan klorofil, yang dibutuhkan untuk fotosintesis.   Nitrogen berperan dalam sintesis asam amino dan protein, yang merupakan komponen utama penyusun jaringan tanaman.   Jika kelebihan NITROGEN maka tanaman akan Daun menebal, cekung, dan berwarna hijau tua yang tidak biasa Daun berubah warna menjadi cokelat, abu-abu, kuning, atau hijau tua Daun layu sementara atau mati dan gugur sebelum waktunya Batang tanaman menjadi lembek dan berair, sehingga mudah rebah Pembentukan bunga tertunda dan mudah rontok Pemasakan buah melambat Tanaman menjadi lebih rent...

solusi layu fusarium

Gambar
  layu fusarium.... ini adalah hantu bagi sebagian besar petani..... sekali terserang bisa bisa satu areal pertanian habis tak tersisa...... ya inilah LENGGER....... kita bahas penyebabnya dulu ya........ Layu fusarium adalah  penyakit pada tanaman disebabkan oleh jamur patogen Fusarium oxysporum .  Penyakit ini dapat mengganggu pertumbuhan dan produktivitas tanaman. ciri ciri gejalanya Daun bagian bawah layu, terutama pada siang hari Daun menguning, dimulai dari tepi daun dan bergerak ke tengah Pembuluh xylem berwarna coklat Akar tanaman membusuk dan berwarna coklat kehitaman Tanaman tumbuh tidak normal dan kerdil solusinya bagaimana cabut tanaman yang terserang lakukan aplikasi bakterisida dan fungisida  gunakan Tricoderma  . ini lebih disarankan..... dan percayalah pencegahan lebih baik dari pada mengobati.... bagaimana caranya..... kita mulai dari awal.... perbaiki kondisi tanah kontrol keasamannya dengan cek PH.... tanah yang sehat akan buat tanaman sehat ...